Program Tahfidz reguler meliputi KBM selama 4 tahun :
o Al- Quranul karim (30 Juz) selama 3 Tahun (tercantum perjanjian dengan surat pernyataan)
o Pengabdian 1 tahun di Ma’had Tahfidz Ummahatul Mu’minin (tercantum perjanjian dengan surat pernyataan)
o Bahasa Arab dan Studi Islam (Aqidah, Manhaj, Fiqh, Tajwid, Adab dan akhlak)penyampaian materi secara bertahap selama 3 tahun )
o Pelajaran umum di tahun ke-3 (sesuai jenjang) untuk persiapa ujian paket (ijazah paket DIKNAS)
o Ekstra kulikuler (bercocok tanam , menjahit, tata boga, beauty care, make up class, panahan, dll)
Syarat Pendaftaran :
1. Dapat membaca Al-Qur’an dengan baik.
2. Membayar uang pendaftaran Rp. 500.000,-
3. Mengisi formulir pendaftaran (bisa datang langsung ke ma’had, via whatsapp, atau via web)
4. Pernyataan santri untuk bersungguh-sungguh mengikuti pendidikan sampai tamat
5. Wajib mengabdi di asrama 1 tahun setelah menyelesaikan Pendidikan.
6. Minimal kelulusan SD
7. FC Kartu keluarga, FC KTP wali, FC akta kelahiran, FC rapot 2 kelas terahir, ijazah asli terakhir, FC Ijazah terakhir
8. Menyerahkan hasil Medical Check Up terbaru (keterangan lebih lanjut hub. Cp ma’had Ummahatul Mu’minin)
9. Foto 4x6 sebanyak 3 buah, 3x4 sebanyak 4 buah
10. Wajib mengikuti tes seleksi penerimaan santri baru sesuai dengan waktu dan tempat yang telah ditetapkan oleh ma’had Tahfidz Ummahatul Mu’minin (tes tertulis, wawancara, tes baca dan menghafal Al-Qur’an, tes kesehatan dll)
Biaya Pendidikan: Rp. 18.000.000 sudah termasuk
1. Uang gedung
2. Seragam 4 set
3. Perlengkapan (ember, sprei 2 set, box soap, snack box, label name 10 pcs, name tag, gantungan kunci)
4. Buku pelajaran 3 tahun.
5. Biaya kegiatan ekskul 1 tahun
belum termasuk
1. Spp Rp. 1.300.000/ bulan
2. Deposit laundry Rp 200.000/ bulan
3. Deposit uang jajan 250.000/ bulan
4. Deposit kesehatan 200.000/ tahun